-->

Ads 720 x 90

Google hadirkan Device Manager Android


Banyak yang mengalami hilang nya smartphone android, entah itu jatuh atau di curi atau kelalaian kita sendiri yang tidak kita harapkan namun itu terjadi.

Nah bagi anda yang ingin mengamankan perangkat anda dan bisa melacaknya, hari ini 12-12-2013 Google merilis sebuah aplikasi mobile untuk layanan Device Manager untuk Android.

Device Manager Android ini tersedia di Play Store, dan dapat di unduh secara gratis, aplikasi memungkinkan pengguna mengelola dan mengamankan tablet Android atau telepon dengan akun Google mereka dari perangkat Android lain 

Aplikasi ini memberikan akses ke semua fitur Device Manager perangkat Android, termasuk menemukan tablet atau telepon pada peta, memasukan kode kunci, dan menghapus data yang ada di dalam perangkat Android, Namun dalam mengunakan Device Manager ini perankat tersebut harus terhubung ke jaringan selular atau Wi Fi.

Device Manager untuk Android ini sebenarnya sudah di rilis bulan Agustus yang pasti Google kini memiliki solusi yang sebanding dengan  yang di miliki Apple.

Bagi anda yang ingin mengunakan aplikasi ini silahkan mendownload langsung melalui perangkat Android masing masing di Play Store.
Kerist
Halo...

Related Posts

Posting Komentar

Subscribe Our Newsletter